MASYARAKAT Kota Batam diimbau untuk tidak berlibur atau berwisata ke kawasan pantai yang ada di Barelang. Pasalnya akan dilakukan penutupan sementara waktu. Camat Galang, Ute Rambe […]
BANYAK cerita menarik yang terjadi dalam proses produksi kami. Kami mengumpulkan beberapa potongan footage produksi yang kemudian dikemas menjadi sebuah dokumenter cerita produksi. #Vlog #Batam #BeplusIndonesia […]
KETUA Dekranasda Kota Batam Marlin Agustina menghadiri pembukaan kegiatan pelatihan tenun di Rumah Tenun Pulau Ngenang, Senin (5/7). Marlin yang juga Ketua TP PKK Kota Batam, […]
RUMAH Kreatif Bunda Evie berlokasi di Tiban Batam. Usaha kerajinan tangan dari kerang ini dikembangkan oleh seorang ibu atau Bunda Evie. Bunda Evie memanfaatkan biota laut […]
MEMASUKI area kampung Patam, kita seperti melihat kebersahajaan di tengah dinamika kota Batam yang berkembang. Lokasi pemukiman warga di Patam Lestari memang baru didirikan beberapa puluh […]
BP Batam terus menyiapkan destinasi wisata di Kota Batam agar semakin menarik minat pengunjung. Salah satunya adalah Taman Rusa Sekupang, destinasi mini zoo, olahraga dan rekreasi […]
PEMERINTAH Kota Batam menargetkan waktu 10 hari untuk memvaksin Covid-19 para pelajar di Batam. Pelaksanaan vaksin pelajar usia 12 – 18 tahun di kota ini, mulai […]
PAKAIAN Teluk Belanga merupakan nama pakaian adat pria yang berasal dari Provinsi Kepulauan Riau. Sementara itu pakaian adat untuk wanita di Kepulauan Riau adalah Kebaya Labuh. […]
MADI, pria paruh baya warga Kampung Tua Teluk Lengung, Kel. Kabil Kota Batam, memiliki pekerjaan sehari-hari sebagai nelayan tradisional ditempat ia tinggal bersama keluarganya. Selain mengais […]
PANDEMI virus Corona yang sudah terjadi setahun lebih ini di tanah air, benar-benar memukul banyak sektor, selain menjadi ancaman kesehatan banyak orang. Pergerakan ekonomi turun drastis. […]
PARIWISATA yang sempat jadi obsesi primadona, mendadak harus mati suri sementara karena Pandemi. Tapi ikhtiar tetap wajib dilakukan sambil berharap badai Pandemi segera berlalu. Begitu juga […]
TELUK Lengung adalah sedikit bagian cerita masa lalu Batam yang masih tersisa. Lokasinya yang sekarang berada di pinggiran DAM Duriangkang. Dulu, lokasi itu jadi salah satu […]